Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Penambangan Tanah Uruk Tol Yogyakarta-Solo Diberhentikan, Warga Keluhkan Jalan Rusak

Dia Saputra - Rabu, 20 Juli 2022 | 08:10 WIB
Satu unit mobil melintas di jalan desa yang rusak karena dilalui truk pembawa tanah urug Tol Yogyakarta-Solo.
TRIBUNJOGJA.COM/ ALMURFI SYOFYAN
Satu unit mobil melintas di jalan desa yang rusak karena dilalui truk pembawa tanah urug Tol Yogyakarta-Solo.

"Warga setempat merasa dirugikan dengan aktivitas penambangan yang merusak jalan desa," jelas Joko Purwanto.

Menurutnya, truk yang mengangkut tanah belum ada kesepakatan antara pihak CV dan Desa Kebon.

Terkait masalah kerusakan jalan, Joko menjelaskan akan digelar koordinasi dengan pihak terkait guna mencari solusinya.

"Kami akan mengadakan koordinasi dengan OPD terkait dan pengelola tol maupun CV," pungkasnya.

Artikel ini telah tayang di TribunJogja.com dengan judul Aktivitas Penambangan Tanah Urug Proyek Tol Yogyakarta-Solo di Kebon Klaten Ditutup Sementara

Editor : Hendra
Sumber : Tribunjogja.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa