Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kendaraan Rusak Akibat Pohon Tumbang, Dinas Pertamanan Sebut Bisa Klaim Rp25 Juta

M. Adam Samudra - Jumat, 24 Desember 2021 | 13:15 WIB
Ilustrasi pohon tumbang timpa mobil
Humas Polres Jakarta Pusat
Ilustrasi pohon tumbang timpa mobil

Baca Juga: Waspada Banyak Pohon Tumbang. Kalau Kendaraan Tertimpa, Apakah Bisa Dicover Asuransi?

Untuk warga yang mendapat kerugian harus melampirkan salinan KTP dan STNK dan BPKB kendaraan yang rusak.

Selain itu, warga yang terdampak juga harus melampirkan surat keterangan bahwa kendaraan atau bangunan tidak diasuransikan.

Sekadar informasi, Dinas Pertamanan dan Hutan Kota mensiagakan posko pohon tumbang mulai dari tingkat Wilayah kota yang dikelola oleh Suku Dinas Pertamanan dan Hutan Kota sampai tingkat Provinsi yang di Kelola oleh Dinas Pertamanan dan Hutan Kota.
 
Petugas yang disiagakan untuk antisipasi dan penanganan pohon tumbang mulai dari Satuan Pelaksanan Pertamanan dan Hutan Kota di tingkat Kecamatan sampai dengan tingkat Wilayah Kota dan Provinsi.
 
Masyarakat yang melihat / mengetahui adanya pohon tumbang bisa menghubungi posko Dinas Pertamanan dan Hutan Kota, Jl. Aipda KS Tubun, Jakarta Pusat pada telepon 021- 22056884.
 

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER +

TAG POPULER

Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa