Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Busi Mobil Enggak Pernah Dibersihkan Bikin Cepat Mati, Ini Jawabannya

Ryan Fasha - Jumat, 10 Desember 2021 | 18:00 WIB
Ilustrasi busi ada corona stain
Radityo Herdianto / GridOto.com
Ilustrasi busi ada corona stain

"Busi yang bersih itu akan membuat percikan bunga api pada busi tetap fokus," jelasnya.

Idealnya, busi dibersihkan setiap 10.000 kilometer sekali untuk menjaga penumpukan carbon fouling.

Umur busi dipengaruhi kerak karbon ruang bakar
Isal/GridOto.com
Umur busi dipengaruhi kerak karbon ruang bakar

Baca Juga: Busi Jelek Bikin Emisi Gas Buang Tinggi? Ini Kata Pabrikan Busi

"Jika dirasa elektroda busi sudah mengalami kerusakan atau sudah aus segara ganti baru," jelasnya.

Jika dipaksakan terus digunakan maka pembakaran mesin tidak akan optimal dan konsumsi bahan bakar akan semakin boros.

Editor : Dwi Wahyu R.

Aki Mobil Ternyata Bisa Menjadi Panas, Ini Dia Penyebabnya Sob

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa