Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mitsubishi Xpander Facelift Pakai Transmisi Baru, Begini Perbedaannya

Dwi Wahyu R. - Senin, 8 November 2021 | 14:58 WIB
Mitsubishi Xpander Facelift
PT MMKSI
Mitsubishi Xpander Facelift

Kedua puli ini masing-masing dapat bergerak ke kanan atau kiri.

Sehingga lebar kedua buah puli tersebut bisa berubah menyempit atau melebar.

Interior Mitsubishi Xpander Facelift
PT MMKSI

Baca Juga: Enggak Mau Kalah dari Xpander dan Avanza, Suzuki Siapkan Ertiga Baru di GIIAS 2021?

Diameter belt ini yang menjadi rasio gigi pada transmisi CVT.

Nah, kalau transmisi otomatis konvensional, rasio gigi dibuat oleh planetary gear atau roda gigi planet kalau diterjemahkan dalam bahasa Indonesia.

Disebut seperti ini karena kombinasi roda giginya yang menyerupai pergerakan planet dan matahari.

Satu set planetary gear terdiri atas satu gigi cincin, satu gigi matahari, umumnya 3 atau 4 pinion, dan carrier sebagai pengikat gigi pinion.

Umumnya pada transmisi otomatis konvensional 4-speed terdapat dua set planetary gear yang bekerja sama menciptakan rasio gigi, dari gigi 1, 2, 3, 4 dan mundur.

Peluncuran virtual Mitsubishi Xpander Facelift di Indonesia
PT MMKSI
Peluncuran virtual Mitsubishi Xpander Facelift di Indonesia

Baca Juga: Bukan Meluncur di GIIAS 2021, Ini Tanggal Launching Mitsubishi Xpander Facelift, Mepet All New Toyota Avanza

Transmisi otomatis konvensional bekerja menggunakan torque converter yang bentuknya seperti donat itu.

Torque converter adalah koplingnya transmisi otomatis konvensional.

Torque converter memanfaatkan tekanan oli dari valve body yang akan menggerakkan input shaft dari transmisi otomatis yang menggerakkan laju mobil.

Jadi begitu perbedaan antara transmisi matik CVT dengan matik konvensional di Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross Facelift.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa