Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP San Marino 2021

Hasil Warm Up Moto2 San Marino 2021 - Augusto Fernandez Tercepat Jelang Balap, Pembalap 'Tim Indonesia' Masuk 10 Besar

Muslimin Trisyuliono - Minggu, 19 September 2021 | 15:10 WIB
Augusto Fernandez berhasil memuncaki catatan waktu di sesi warm up Moto2 San Marino 2021 yang digelar pada Minggu, (19/9) siang tadi.
Twitter/MotoGP Fan ZOne
Augusto Fernandez berhasil memuncaki catatan waktu di sesi warm up Moto2 San Marino 2021 yang digelar pada Minggu, (19/9) siang tadi.

Baca Juga: Hasil FP3 Moto2 San Marino 2021 - Raul Fernandez Tercepat, Dua Wakil Tim Indonesia Langsung Lolos ke Q2

Takhta Xavi Vierge tidak bertahan lama, karena memasuki 5 menit akhir Augusto Fernandez memberi kejutan berada di tempat teratas.

Memasuki menit-menit terakhir, crash kembali terjadi yang menimpa Raul Fernandez (Red Bull KTM Ajo).

Augusto Fernandez keluar sebagai pembalap tercepat di sesi warm up Moto2 San Marino 2021 dengan catatan waktu 1 menit 36,886 detik.

Diikuti oleh Aron Canet ditempat kedua dan Remy Gardner meraih posisi ketiga tercepat.

Fabio Di Giannantino membawa hasil terbaik untuk 'Tim Indonesia' dengan berada di posisi ke-10.

Sedangkan Nicolo Bulega duet setimnya di Federal Oil Gesini Moto2 hanya mengamankan posisi ke-14.

Sementara kedua pembalap 'Tim Indonesia' lainnya, yaitu Pertamina Mandalika SAG Team yaitu Thomas Luthi dan Bo Bendsneyder harus puas berada di posisi ke-16 dan 26.

Berikut hasil warm up Moto2 San Marino 2021:

Hasil warm up Moto2 San Marino 2021
MotoGP
Hasil warm up Moto2 San Marino 2021

Ferrari dan RB Tampil dengan Livery Spesial di F1 Miami 2024 Akhir Pekan Ini

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa