Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Viral Rombongan Mobil Pejabat Halangi Ambulans, Siapa yang Perlu Prioritas Utama? Ini Kata Polisi

M. Adam Samudra - Sabtu, 26 Juni 2021 | 09:20 WIB
Viral ambulan tertahan oleh rombongan mobil
Istimewa
Viral ambulan tertahan oleh rombongan mobil

"Priorotas milik ambulans yang membawa orang sakit pastinya, namun kasus yang terjadi harus dilihat di lapangan. Misalnya di jalur perempatan diberhentikan karena ada iringan prioritas yang akan lewat, jika iringan itu berkecepatan tinggi tetap diberhentikan mendadak maka akan berpotensi laka lantas" kata Argo saat dihubungi GridOto.com, Sabtu (26/6/2021).

"Maksudnya bila iring-iringan sudah terlalu dekat dengan titik stop dan kalau dihentikan mendadak membahayakan bisa jadi ambulans yang akan tertahan," sambungnya.

Namun kata Argo jika masih ada jarak aman seharusnya didahulukan ambulans yang membawa orang sakit.

"Semua kembali ke diskresi anggota saat di lapangan karena situasional," tutupnya.

Baca Juga: Royal Enfield Classic 350 Enggak Cuma Cocok Buat Sunmori, di Negara Ini Malah Dijadikan Motor Ambulans!

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Warung Jurnalis (@warung_jurnalis)

 

 

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa