Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cerita Sheikh Mohamed Bin Zayed yang Pernah Jemput Jokowi di Bandara UAE, Dibawa Ngebut Sampai 200 Km/Jam!

Gayuh Satriyo Wibowo - Selasa, 13 April 2021 | 19:35 WIB
Presiden Jokowi menyambut kedatangan Pangeran Abu Dhabi, Putra Mahkota Abu Dhabi, Sheikh Mohamed Bin Zayed Al Nahyan, di Istana Bogor, Rabu (24/7/2019).
KOMPAS.com/Ihsanuddin
Presiden Jokowi menyambut kedatangan Pangeran Abu Dhabi, Putra Mahkota Abu Dhabi, Sheikh Mohamed Bin Zayed Al Nahyan, di Istana Bogor, Rabu (24/7/2019).

Bukan sopir, bahkan Sheikh Mohamed sendiri yang mengendarai mobil tersebut dengan Jokowi.

Seharusnya memang ada protokol tertentu guna menjaga keselamatan dua orang penting di masing-masing negara ini.

Jokowi menjelaskan dalam caption yang ia tuliskan bahwa disana tak banyak aturan protokol.

Menurutnya yang dilakukan pemerintahan UAE begitu cepat dan sederhana sehingga tidak bertele-tele dan membuang waktu.

Baca Juga: Dikejar Sampai Garis Finish, Sean Gelel Menang Lagi di Asian Le Mans Series 2021 Abu Dhabi 

Jokowi yang kerap melakukan hal di luar protokol tersebut pun 'melipir' agar dapat merasakan berkendara langsung dengan putra mahkota UAE.

Pedal gas pun diinjak oleh sang driver, Sheikh Mohamed, ke tempat tujuannya.

Jokowi merasakan mobil yang dikendarainya tersebut berjalan pelan dan terkesan biasa.

Namun karena rasa penasarannya yang tinggi, ia melirik ke arah speedometer.

Baca Juga: Video Jajal Bus Sultan Seharga Rp 3,3 Miliar, Fiturnya Lengkap

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa