Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Doha 2021

Helm Sampai Hancur, Ini Penyebab Pembalap 'Tim Indonesia' Thomas Luthi Cium Aspal di Moto2 Doha 2021, Padahal Sisa 8 Lap Lagi!

Muhammad Rizqi Pradana - Senin, 5 April 2021 | 20:35 WIB
Pembalap Pertamina Mandalika SAG Team Thomas Luthi crash cukup parah di Moto2 Doha 2021.
MotoGP
Pembalap Pertamina Mandalika SAG Team Thomas Luthi crash cukup parah di Moto2 Doha 2021.

Baca Juga: Hasil Warm Up Moto2 Doha 2021: Sam Lowes Jatuh, Murid Valentino Rossi Berkuasa, Pembalap ‘Tim Indonesia’ Gagal Tembus 10 Besar

“Untungnya aku tidak mengalami cedera akibat crash tersebut, itulah hal yang paling penting,” ujar rekan satu tim Bo Bendsneyder tersebut.

Pada balap Moto2 Doha 2021, Pertamina Mandalika SAG Team masih bisa mendulang 4 poin berkat finis ke-12 yang diraih Bo Bendsneyder.

“Kami akan terus bekerja, kami akan duduk bersama dan membuat rencana bagaimana aku bisa kembali mendapatkan feeling yang bagus di atas motor untuk Moto2 Portugal 2021 nanti,” imbuhnya.

Ternyata hal ini yang membuat Thomas Luthi terpaksa mencium aspal 8 lap sebelum balapan Moto2 Doha 2021 berakhir.
Rafa Marrodan RME/Pertamina Mandalika SAG Team
Ternyata hal ini yang membuat Thomas Luthi terpaksa mencium aspal 8 lap sebelum balapan Moto2 Doha 2021 berakhir.

Pertamina Mandalika SAG Team akan kembali membalap di Moto2 Portugal 2021 yang akan digelar akhir pekan minggu depan, tepatnya pada 8 April 2021 mendatang.

Cuma Luca Marini Belum Cetak Poin di MotoGP 2024, Begini Curhatnya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa