Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Komstir Enggak Boleh Dikencangkan Lebih Dari 3 Kali, Ini Alasannya

Isal - Selasa, 16 Februari 2021 | 13:40 WIB
Ilustrasi mengencangkan komstir
Dok. GridOto.com
Ilustrasi mengencangkan komstir

GridOto.com - Komstir motor berfungsi untuk melancarkan dan menstabilkan gerak kemudi setang motor.

Seiring dengan pemakaian, komstir motor bisa oblak dan bikin riding enggak nyaman.

Gejala komstir bermasalah adalah gerak setang kurang lancar dan sokbreker depan bisa terasa oblak jika komstir terlalu longgar.

Solusinya memang komstir bisa dikencangkan kembali, namun enggak boleh keseringan.

Baca Juga: Substitusi Laher Komstir Motor Keluara Lama Yamaha, Banyak yang Sama!

RI Matic Shop & Service ungkap alasan komstir motor enggak boleh keseringan dikencangkan.

"Berdasarkan pengalaman saya, komstir motor terutama komstir Honda PCX 150 enggak bisa dikencangkan lebih dari 3 kali," buka Muhammad Ikim, punggawa RI Matic Shop & Service kepada GridOto.com.

Perbandingan komstir ori Honda (kiri) dan komstir Aspira (kanan)
Istimewa
Perbandingan komstir ori Honda (kiri) dan komstir Aspira (kanan)

"Biasanya kalau sering dikencangkan atau lebih dari 3 kali bikin dudukan atau rumah pelornya jadi peyang," tambah pria yang akrab disapa Ikim ini.

Kalau dudukan atau rumah pelor peyang setelah dikencangkan, enggak lama akan oblak lagi.

Baca Juga: Manfaat Bearing Seater Buat CVT Motor Matic, Bikin Responsif?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa