Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Modifikasi Honda Jazz GK5 Engine Swap K20A Type R Tembus 285 DK

Luthfi Abdul Aziz - Kamis, 19 November 2020 | 16:50 WIB
Modifikasi Honda Jazz GK5 dari Malaysia masih berlanjut ke area mesin
SHAH BAHULU
Modifikasi Honda Jazz GK5 dari Malaysia masih berlanjut ke area mesin

Selain itu ada juga injection kit Supertech, camshaft pakai Skunk2 Stage 3, dan diberi sentuhan port & polish.

Baca Juga: Modifikasi Honda Jazz Sleeper, Bertampang Manis Tapi Tenaganya Bengis

Upgrade menyeluruh pada mesin baru Honda Jazz GK5
SHAH BAHULU
Upgrade menyeluruh pada mesin baru Honda Jazz GK5

Sementara filter udara sudah diupgrade pakai Skunk2, yang sengaja ditempatkan di ruang bumper.

Untuk respons yang lebih baik, metode pemetaan mesin sepenuhnya disetel oleh unit ECU Hondata K-Pro.

Filter udara ditempatkan pada bumper Honda Jazz GK5
SHAH BAHULU
Filter udara ditempatkan pada bumper Honda Jazz GK5

Racikan mesin ini mampu merilis tenaga hingga 285 dk, artinya terjadi peningkatan 160 dk dari standarnya.

Mengingat tenaga bawaan, Jazz hanya didukung mesin 1.500cc 4 silinder bertenaga sekitar 120 dk.

 

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa