Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Electric Mobility (ELMO)

Perusahaan Patungan Toyota dan Panasonic Ingin Saingi Produsen Baterai Kendaraan Listrik Asal China, Begini Langkahnya

Ruditya Yogi Wardana - Rabu, 28 Oktober 2020 | 22:10 WIB
Perusahaan patungan Toyota dan Panasonic ingin saingi produsen baterai kendaraan listrik asal China.
Medium.com, Reuters.com
Perusahaan patungan Toyota dan Panasonic ingin saingi produsen baterai kendaraan listrik asal China.

Baca Juga: Toyota Hadirkan Layanan Halobeng, Bisa Konsultasi Masalah Mobil hingga Servis Tanpa Dipungut Biaya

"Dengan efisiensi 10 kali lebih tinggi, maka kami bisa bersaing dengan perusahaan asal China (CATL)," sebut Koda, dikutip GridOto.com dari Reuters.com.

Koda menambahkan, pihaknya juga berencana untuk mengembangkan baterai tanpa kobalt untuk mengurangi separuh biaya produksi, seperti yang dilakukan Tesla.

"Tesla mengumumkannya secara publik, jadi sudah jelas mereka akan melakukannya. Saya menghargainya," ujarnya.

Sayangnya, Hiroaki Koda tidak menyebutkan kapan perusahaannya akan menjalankan segala rencana-rencana tersebut.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : reuters.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa