Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

f1

Ferrari Tampil Buruk di Awal F1 2020, Mattia Binotto Kehilangan Jabatannya

Rezki Alif Pambudi - Senin, 3 Agustus 2020 | 19:50 WIB
Mattia Binotto dicopot dari salah satu jabatannya di tim Scuderia Ferrari
Ferrari
Mattia Binotto dicopot dari salah satu jabatannya di tim Scuderia Ferrari

"Aku tak lagi memegang jabatan direktur teknik. Aku cuma tim bos Ferrari sekarang," ungkap Binotto dilansir GridOto.com dari GPToday.com

"Kami sedang mencari orang-orang tepat," jelasnya.

Beberapa waktu lalu, bos Ferrari, John Elkann, mengungkap pernyataan kontroversial bahwa Ferrari takkan menang balapan manapun sampai 2022.

Itu jadi bukti kemurkaannya dengan performa tim kuda jingkrak saat ini.

"Kami melakukan apapun yang kami bisa. Kami bekerja keras untuk bisa menang. Tujuan kami jelas, biarkan mereka bekerja dan kita lihat hasilnya," jelas Binotto.

Editor : Muhammad Ermiel Zulfikar
Sumber : gptoday.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa