Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Raga Tua, Jiwa Muda! BSA A10 Reot Direstorasi Menjadi Bertenaga

Fedrick Wahyu - Senin, 23 Desember 2019 | 11:16 WIB
Restomod BSA A10 dari Loose Screw
August Auer
Restomod BSA A10 dari Loose Screw

Kemudian blok mesinnya diberi pemanis dengan diberikan lubang-lubang kecil dan aksen grill.

(Baca Juga: Modifikasi BSA M20 Jadi Galak Pasang Perlengkapan Militer)

Berikutnya kelistrikan diperbarui, kick starter dimodifikasi, filter udara dibuat bergaya klasik serta diberikan sepasang muffler aftermarket.

Tak sedikit pula part-part kustom dan motor lain yang terpasang
August Auer
Tak sedikit pula part-part kustom dan motor lain yang terpasang

Soal kaki-kaki, Enrico memangkas garpu depan hingga 10cm agar menjadi lebih rendah posturnya, sementara untuk suspensi belakang dipasangi shock Hagon bergaya klasik.

Untuk rodanya, pelek belakang tetap memakai bawaan motor berukuran 19 inci yang kemudian diberi cover.

Sedangkan roda depannya berukuran 21 inci dengan hub/tromol milik Triumph Tiger 650.

Pelek ring 21 dipadukan dengan tromol Triumph Tiger 650 untuk roda depan
August Auer
Pelek ring 21 dipadukan dengan tromol Triumph Tiger 650 untuk roda depan

(Baca Juga: Kisah Motor BSA yang Jadi Ikon Pematangsiantar, Sering Diplesetin Jadi 'Becak Siantar Asli')

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : bikeexif.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa