Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Bos Dorna Tidak Takut Dominasi Marc Marquez Bikin MotoGP Ditinggalkan

Rezki Alif Pambudi - Senin, 14 Oktober 2019 | 15:05 WIB
Marc Marquez
foxsportasia.com
Marc Marquez

GridOto.com - Bos Dorna Sports, Carmelo Ezpelata, tidak takut dominasi Marc Marquez akan membuat MotoGP membosankan.

Seperti yang diketahui, sejak debutnya di 2013, Marc Marquez hanya sekali gagal meraih gelar juara, tepatnya di 2015.

Selain 2015, Marc Marquez berhasil memenangkan semuanya.

Hal itu membuat beberapa orang khawatir MotoGP akan mulai membosankan karena dominasi Marc Marquez.

Seperti halnya Formula 1 yang didominasi Lewis Hamilton dan Mercedes saja, dan juga hanya 3 tim yang bisa naik podium, yang mana itu membuat fans bosan.

(Baca Juga: Johann Zarco Bakal Gantikan Takaaki Nakagami di Tim Satelit Honda? Begini Jawaban Sang Bos)

"Sejak 1949 sampai sekarang, selalu ada periode dimana ada pembalap mendominasi. Sekarang Marquez yang sedang menang, sama saja di ajang lain," kata Ezpelata dilansir GridOto.com dari Tuttomotoriweb.com.

"Hal itu tidak akan menurunkan minat penonton karena semuanya bertarung hingga akhir," jelasnya.

Menurut Ezpelata, kemenangan yang diraih Marc Marquez tidak mudah.

Banyak perlawanan dari pembalap dan tim lain, meski memang Marquez masih terlalu kuat.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : tuttomotoriweb.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa