Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Royal Enfield Thunderbird Kelihatan Makin Elegan Pakai Gaya Bobber

Fedrick Wahyu - Kamis, 25 Juli 2019 | 17:40 WIB
Royal Enfield Thunderbird 500 bobber
Bulleteer Customs
Royal Enfield Thunderbird 500 bobber

Kemudian stoplamp ditaruh di bawah jok, sedangkan lampu sein belakang ada di dekat suspensi belakang.

Untuk kaki-kaki, bobber ini menggunakan pelek jari-jari dengan balutan ban dual-purpose.

(Baca Juga: Royal Enfield Continental GT 650 Cafe Racer, Pilihan Warnanya Oke Banget)

Tak ketinggalan ada knalpot aftermarket pendek yang pastinya bakal bersuara gahar.

Pakai knalpot kustom bersuara gahar juga dong

Sebagai sentuhan akhir, Bulleteer Custom memberi motor bernama 'Brutis' ini dengan warna hitam glossy.

Biar enggak kelihatan monotone, di bagian tangki diberi grafis warna putih dan nama motor ini.

Dengan begini, Royal Enfield Thunderbird 500 bobber ini sukses jadi bobber sangar.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

BRUTIS

A post shared by Bulleteer Custom Motorcycles (@bulleteercustoms) on

 

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa