Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki GSX-R150 Operasi Plastik Jadi Cafe Racer, Wujudnya Mempesona

Fedrick Wahyu - Selasa, 11 Juni 2019 | 20:57 WIB
Suzuki GSX-R150 2017
Fajrin / OTOMOTIF
Suzuki GSX-R150 2017

Mundur sedikit, motor ini mendapat tangki baru dengan bentuk agak mengotak dan memanjang dengan bahan pelat galvanis.

Di atasnya masih terpasang tutup tangki bawaan motor, termasuk kontak keyless bawaan GSX-R150 yang di depannya.

(Baca Juga: Pakai Upside Down Ohlins, Suzuki GSX-R150 Jadi Kelihatan Kekar)

Di belakang tangki, terpasang jok dengan konsep khas cafe racer yaitu single seat dan sebuah hornet yang removable.

Suzuki GSX-R150 2017 ,  Tangki custom yang dibentuk minimalis
Fajrin / OTOMOTIF
Suzuki GSX-R150 2017 , Tangki custom yang dibentuk minimalis

Part kustom berikutnya adalah under cowl yang juga dibikin mengotak seirama bentuk bodi dan tangki.

Untuk kaki-kaki masih standar bawaan GSX-R150, namun bagian sepatbor sudah dibikin minimalis.

Proses terakhir yaitu pengecatan, semua bodinya dilabur dengan warna hitam ditambah dengan aksen list silver untuk mengimbangi warna peleknya.

Jok single seater berbalut kulit sintetis berwarna cokelat
Fajrin / OTOMOTIF
Jok single seater berbalut kulit sintetis berwarna cokelat

(Baca Juga: GSX-R1100 Street Fighter Paling Sangar, Dilihat Saja Udah Kagum)

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa