Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Banyak Fitur-fitur Canggih, Kupas Instrumen Dashboard Wuling Almaz

Abdul Aziz Masindo - Jumat, 22 Maret 2019 | 13:49 WIB
Tampilan Daasbor di Wuling Almaz
Aziz/GridOto.com
Tampilan Daasbor di Wuling Almaz

GridOto.com-Dashboard Wuling Almaz memiliki desain yang mewah dan futuristik dengan konsep two tone.

Tekstur kulit jeruk berwarna gelap di bagian atas dashboard dipadukan dengan bahan soft touch berwarna cerah di bagian bawah.

Bagian tengah terdapat head unit besar berukuran 10,4 inci, memiliki fitur hiburan, pengaturan AC, menampilkan kamera 360 derajat, informasi tekanan ban, dan fitur untuk pengaturan kendaraan.

Bingkai kisi AC dihiasi aksen silver, tombol hazard dan electronic stability control (ESC) tepat di bawah kisi AC.

MID terkoneksi telepon di Wuling Almaz
Aziz/GridOto.com
MID terkoneksi telepon di Wuling Almaz

(Baca Juga : Bedah Fitur-Fitur Head Unit 10,4 Inci Wuling Almaz, Ada Apa Saja?)

Fitur start/stop engine button juga tidak absen, tombol ini berada di sebelah kanan head unit.

Kemudian di speedometer menampilkan 2 buah jarum RPM dan kecepatan.

Pada Spedometer menampilkan beberapa indikator seperti indikator oli, lampu utama, seat belt, injection, aki, hend brake, dan bahan bakar.

Multi Information Display (MID) di tengah dengan layar berwarna, menampilkan trip A dan trip B, rata-rata konsumsi BBM, tekanan ban, musik, dan koneksi telepon.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa