Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Berita Foto : Pembalap Indonesia yang Berlaga di Ajang Internasional

Rianto Prasetyo - Rabu, 6 Februari 2019 | 08:57 WIB
Seluruh pembalap Yamaha pada acara Yamaha Motorsports Media Conference 2019
Rianto Prasetyo
Seluruh pembalap Yamaha pada acara Yamaha Motorsports Media Conference 2019

Gridoto.com - Yamaha Motorsport Media Conference 2019 telah dilakukan di Sirkuit Sepang, Malaysia (5/2).

Seluruh pembalap motor Yamaha diperkenalkan dalam acara ini.

Mulai dari roadrace, motorcross, WSBK hingga motoGP.

Tak ketinggalan Yamaha Racing Indonesia juga ikut menghantarkan pembalapnya untuk kelas Asia dan dunia.

Ada 5 rider Indonesia yang akan berlaga di ajang balap internasional.

(Baca Juga : Berita Foto : Yamaha Indonesia Dukung WSBK dan WSSP 300 di 2019)

Mereka adalah M Faerozi dan Anggi Setiawan yang akan berajang di ARRC 2019 kelas AP250.

Aldi Satya Mahendra dan Wahyu Nugroho di ARRC 2019 kelas UB150.

Serta Galang Hendra Pratama yang akan akan membesut motor Yamaha R3 diajang kejuaraan dunia WSSP300.

M Faerozi akan berlaga di ARRC 2019 kelas AP250
Rianto Prasetyo
M Faerozi akan berlaga di ARRC 2019 kelas AP250
Wahyu Nugroho akan berajang di ARRC 2019 kelas UB150
Rianto Prasetyo
Wahyu Nugroho akan berajang di ARRC 2019 kelas UB150
Aldi Satya Mahendra akan berlaga pada ajang ARRC 2019 kelas UB150
Rianto Prasetyo
Aldi Satya Mahendra akan berlaga pada ajang ARRC 2019 kelas UB150
Anggi Setiawan akan berlaga pada ajang ARRC 2019 kelas AP250
Rianto Prasetyo
Anggi Setiawan akan berlaga pada ajang ARRC 2019 kelas AP250
Galang Hendra Pratama pada acara Yamaha Motorsports Media Conference 2019
Rianto Prasetyo
Galang Hendra Pratama pada acara Yamaha Motorsports Media Conference 2019

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa