Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Alasan Mengapa NMAX Jadi Motor Dengan Desain Terbaik

Ignatius Ferdian - Selasa, 24 Juli 2018 | 06:35 WIB
Yamaha NMAX
Kompas.com
Yamaha NMAX

GridOto.com - Beberapa dari kalian pasti tidak asing lagi dengan motor matik Yamaha dengan nama NMAX.

Motor ini resmi dirilis pada tahun 2015 oleh Yamaha dengan kapasitas 155 cc.

Berita baiknya, NMAX menjadi motor dengan desain terbaik di ajang Good Design Indonesia (GDI) 2018.

Bahkan motor ini jadi satu-satunya sepeda motor yang meraih predikat pada kategori transportasi.

(Baca juga : Mantap! Sekali Tidur Siang, Gaji Valentino Rossi Bisa Buat Beli Satu Yamaha NMAX)

Yamaha NMAX
otomotif.kompas.com
Yamaha NMAX

Melalui keterangan tertulis Yamaha Indonesia, disebutkan bahwa dinobatkannya NMAX disebabkan karena motor tersebut memiliki dua posisi berkendara.

Kapasitas tangki 6,6 liter yang ditempatkan di bagian tengah juga jadi salah satu indikator penilaian.

Selain itu, NMAX juga memiliki bagasi 23 liter yang dianggap relatif besar karena punya kegunaan seperti menyimpan helm dan berbagai macam barang.

GDI merupakan ajang yang diselenggarakan Kementerian Perdagangan RI.

Editor : Hendra
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa