Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Hal Sepele Ini yang Bikin Jorge Lorenzo Bisa Menang MotoGP Italia

Rezki Alif Pambudi - Minggu, 3 Juni 2018 | 20:56 WIB
Motor peraih podium MotoGP Italia 2018
twitter.com/Official_CS27
Motor peraih podium MotoGP Italia 2018

GridOto.com - Jorge Lorenzo berhasil menunjukkan awal balapan yang bagus di dua seri terakhir MotoGP, Le Mans dan Mugello.

Di awal balapan, Jorge Lorenzo langsung nyodok dan mempertahankan posisinya.

Di dua seri terakhir itu, Lorenzo memimpin di paruh awal balapan.

Bedanya, Lorenzo tercecer, finis ke-6 di Le Mans.

(BACA JUGA:Menang di MotoGP Italia, Jorge Lorenzo Lakukan yang Tak Bisa Dilakukan Valentino Rossi)

Di Le Mans, Lorenzo mengaku bahwa dirinya capek, dia lebih menyoroti rasa capeknya, bukan ban atau masalah teknis lain.

Sementara di Mugello, Lorenzo berhasil konsisten mempertahankan posisinya.

Menurut Lorenzo, ergonomi motor kurang nyaman jadi alasan melorot di Le Mans.

Lalu di Mugello kali ini, motor Lorenzo mengalami sedikit ubahan tangki.

Tangki bahan bakar baru GP18 Jorge Lorenzo
Twitter/Crash_MotoGP
Tangki bahan bakar baru GP18 Jorge Lorenzo

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : Crash

Rute AXCR Tahun Ini Dibocorkan Panitia, Peserta Indonesia Diminta Siap-siap

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa