Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Caranya Atasi Engine Cut Off yang Macet

Luthfi Anshori - Kamis, 7 Desember 2017 | 11:00 WIB
Ilustrasi Engine Cut Off
bukalapak.com
Ilustrasi Engine Cut Off

GridOto.com - Engine Cut Off pada motor punya fungsi untuk keamanan.

Cara kerjanya dengan mematikan mesin saat keadaan darurat, cukup menekan satu tombol saja.

Nah, setiap komponen yang ada di motor pasti bisa mengalami kerusakan, makanya perlu perawatan.

Lantas, apakah Engine Cut Off ada perawatannya ?

(BACA JUGA: Apa Yang bakal Kamu Lakuin Kalo Ada Yang Nyangkut di Roda Kayak Begini)

Dijelaskan Ribut Wahyudi, Kepala Mekanik Honda Bintang Motor, Cinere, Depok, Engine Cut Off sebenarnya tidak ada panduan harus melakukan perawatan.

"Part Engine Cut Off ini tidak perlu dilakukan perawatan, sama seperti saklar lain yaitu sein dan klakson," jelas Ribut.

Engine Cut Off dilakukan perawatan bila mengalami kendala dalam kinerjanya.

"Bila mengalami masalah kinerja, Engine Cut Off baru dibongkar saklarnya, lalu dilumasi cairan penetran, biasanya kotoran penyebab masalahnya," pungkasnya.

Editor : Luthfi Anshori

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa