Tenaga Mesin Mitsubishi Evo X Ini Tembus 800 DK, Kabinnya Sporty

Luthfi Abdul Aziz - Kamis, 29 Juli 2021 | 16:25 WIB

Modifikasi Mitsubishi Lancer Evo X juga punya performa mesin sangar (Luthfi Abdul Aziz - )

Langsung pindah ke ruang kemudi, aroma mewah nan sporty langsung tercium dengan material Alcantara yang melapis permukaan kabin.

Mulai dari jok semi bucker Recaro SR7 dan dasbor dilapisi dengan warna hitam dan abu-abu, sedangkan untuk konsol tengah merah.

Dino Dalle Carbonare
Setir lansiran Overtake terpasang di dalam kabin Mitsubishi Lancer Evo X

Hal lain yang tak kalah keren adalah lingkar kemudi yang memakai lansiran Overtake bermaterial karbon kering dan dilapis Alcantara.

Juga dengan upgrade speedometer MPH dan pembacaan suhu Fahrenheit juga ikut terpasang di bagian dasbor.

DATA MODIFIKASI :

Engine:
AMS 2.2 4B11 stroker crate engine
ETS Precision 6766 BB T4 V-band turbo
AMS intercooler, Cobb Accessport
AMS fuel rail
AMS fuel pressure regulator
ETS intake
Full-Race ProStock turbo manifold
DeatschWerks 340lph fuel pump
Injector Dynamics 1,700cc injectors
Bulletproof x Amuse 90mm valvetronic STTI titanium exhaust system

Driveline:
Evo X manual gearbox
AMS triple-plate clutch kit
Sheptrans transfer case upgrade
Drexler rear differential (high power version)

Interior:
Recaro Japan SR-7 seats (Bulletproof remix)
Recaro Japan seat rails
Bulletproof Automotive full custom charcoal, red & black Alcantara retrim
Bulletproof Automotive red seat belt conversion
Overtake dry carbon steering wheel
Amuse R1 Titan shift knob