Subaru BRZ Bertampang Kalem Ganti Mesin 2JZ-GTE, Power Tembus 737 DK

Luthfi Abdul Aziz - Rabu, 9 Juni 2021 | 17:45 WIB

Modifikasi Subaru BRZ ganti mesin 2JZ-GTE Toyota Supra Mk4 (Luthfi Abdul Aziz - )

Hasil racikan mesin tersebut diklaim bisa menyemburkan tenaga 737 dk pada 7.200 rpm dan torsi 757 Nm di 6.650 rpm.

Baca Juga: Enggak Pakai Lama, Subaru BRZ Baru Resmi Mendapatkan Part Performa STI

Autoevolution
Subaru BRZ bertenaga 737 dk dengan mesin 2JZ-GTE

Keluaran tenaga besar ini lantas dikirimkan ke roda via transmisi manual 6-percepatan yang diambil dari Nissan 370Z.

Termasuk pemasangan diferensial belakang dari Lexus IS 300 dan kopling SPEC agar transfer tenaga yang lebih cekatan.

Autoevolution
Modifikasi Subaru BRZ ganti mesin 2JZ-GTE Toyota Supra Mk4

Intinya serangkaian ubahan tersebut menjadikannya sebuah sportscar Frankenstein sejati. Berikut videonya!