Hasil FP3 WorldSBK Aragon 2021: Toprak Razgatlioglu Kalahkan Scott Redding, Hanya Beda 0,001 Detik!

Muhammad Rizqi Pradana - Sabtu, 22 Mei 2021 | 14:57 WIB

Toptak Razgatlioglu asapi Scott Redding untuk merajai FP3 WSBK Aragon 2021, antara posisi 1 dan 2 hanya beda 0,001 detik! (Muhammad Rizqi Pradana - )

Baca Juga: Hasil FP1 WSBK Aragon 2021: Toprak Razgatlioglu Tercepat di Sirkuit Aragon, Chaz Davies Permalukan Tim Pabrikan Ducati

Pada akhirnya, adalah Toprak Razgatlioglu yang merajai sesi FP3 WorldSBK Aragon 2021 dengan catatan waktu 1 menit 49,695 detik.

Ia diikuti oleh Scott Redding (Aruba.it Racing Ducati) yang mecatatatkan waktu nyaris identik yaitu 1 menit 49,696 detik atau hanya lebih terpaut 0,001 detik.

Lowes akhirnya harus puas menempati tempat ketiga setelah gagal memperbaiki catatan waktu miliknya, di depan rekan satu tim-nya yaitu Rea di posisi ke-4.

Berikut hasil FP3 WorldSBK Aragon 2021:

WSBK
Toptak Razgatlioglu asapi Scott Redding untuk merajai FP3 WSBK Aragon 2021, antara posisi 1 dan 2 hanya beda 0,001 detik!