Beralih Gaya Racing, Tenaga Nissan Patrol Ini Tembus 2.000 DK

Luthfi Abdul Aziz - Jumat, 26 Juni 2020 | 11:20 WIB

Modifikasi Nissan Patrol masih berlanjut di sektor mesin dan kabin (Luthfi Abdul Aziz - )

Ubahanya cukup simpel, masih mempertahankan ciri khas Patrol, hanya saja sepasang jok depan ganti model semi bucket lansiran Bride.

Baca Juga: Cangkok 'Jantung' GT-R, Power Nissan Navara Ini Menggila Jadi 800 DK

Dino Dalle Carbonare
Tampilan kabin modifikasi Nissan Patrol dengan jok lansiran Bride

Di dalam kabin Nissan Patrol ini juga dilengkapi dengan beberapa indikator GReddy Sirius.

Plus tambahan aksen kayu menghiasi sekitar konsol tengah dan trim pintu Nissan Patrol ini hinggs nampak padu.

Data modifikasi:

Engine:
Nissan TB48DE,
Trust intake plenum,
R35 GT-R electric throttle body,
custom exhaust manifolds,
2x GReddy T88-38GK turbochargers,
2x TiAL external wastegates,
bonnet-exit exhausts & screamer pipes

Interior:
Bride Stream Cruz front seats,
GReddy Sirius gauges