Kampas ganda yang sudah tidak bisa memberikan friksi gigitnya kampas ke mangkok itu jadi lompat-lompat.
"Makanya motor matic jadi terasa gredek ," tutup Ryan.
Kalau kampas gandanya masih tebal, kalian bisa amplas permukannya yang berubah menjadi licin.
Biasanya trik ini bisa membuat kampas ganda menjadi kembali menggigit pada permukaan mangkok kampas ganda.
Itulah komponen penyebab CVT motor matic tiba-tiba gredek.
Baca Juga: Ini Efek Samping Kebiasan Meletakan Jari Di Tuas Rem Motor Matic
| Editor | : | ARSN |
KOMENTAR