Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

motor bekas

Gaes, Bengkel Ini Punya dua Cara Mencegah Motor Bodi Putih Menguning

ARSN - Jumat, 9 Januari 2026 | 16:15 WIB
Penyebab motor warna putih jadi menguning
Isal/GridOto.com
Penyebab motor warna putih jadi menguning

GridOto.com - Biar motor bekas warna putih nggak menguning bengkel spesialis cat ini punya dua cara mencegahnya.

Ya, seiring waktu motor dengan body warna putih rawan menguning.

Terutama buat motor yang sering terjemur atau parkir langsung di bawah sinar Matahari.

"Perubahan warna body motor dari putih menjadi kuning atau yellowing ini disebabkan oleh sinar UV (ultra violet)," ucap Nanda Pemilik DLS project bengkel spesialist ngecat.

"Kotoran yang menempel pada body motor warna putih ini juga bisa jadi penyebab yellowing atau kuning," tambah Nanduls, sapaannya.

Penyebab motor berwarna putih yellowing karena sering terpapar sinar UV
Isal/GridOto.com
Penyebab motor berwarna putih yellowing karena sering terpapar sinar UV

Perubahan body motor warna putih menjadi kuning ternyata tidak terjadi pada lapisan cat.

"Yang mengalami perubahan warna jadi kuning itu bagian pernisnya," jelas Nanduls.

"Kalau terjadi pada body motor warna putih masih bawaan pabrik bisa dihilangkan dengan detailing," tutup pria yang workshopnya berada di Jl.Aria Putra Gg.Sukamakmur No.7 RT.1/RW.2 Tangerang Selatan, Ciputat. 

Kalau kalian tidak ingin cat motor berwarna putih kalian menjadi kekuningan, hindari dua hal tadi.

Jika sudah terlanjur menguning untuk mengatasinya lakukan detailing.

Itu tadi penyebab cat motor berwarna putih menjadi kuning atau yellowing.

Baca Juga: Sudah Tahu Belum, Ternyata Slang Hawa Gardan Motor Matic Ada Umurnya

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa