Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pilih Mana? Berikut Perbandingan Spek dan Harga Honda Monkey 125 dan ST125 DAX

Dida Argadea - Kamis, 23 Mei 2024 | 16:00 WIB
Honda ST125 DAX (kiri) dan Monkey 125 (kanan)
Kolase GridOto
Honda ST125 DAX (kiri) dan Monkey 125 (kanan)

GridOto.com - Astra Honda Motor (AHM) punya dua motor mungil atau mini moto yang dijual di Indonesia.

Ia adalah Honda Monkey 125 dan Honda ST125 DAX.

Keduanya sama-sama ikonik, karena mereka merupakan penerus dari generasinya masing-masing yang eksis di masa lalu.

Lihat saja, desain Monkey 125 masih mempertahankan ciri khas-nya sebagai motor sport non-fairing yang bantet karena dimensinya yang kecil.

Pun begitu dengan ST125 DAX yang juga masih menggunakan rangka monokok seperti pendahulunya.

Singkatnya, secara desain keduanya sama-sama masih kental dengan nuansa klasik, setuju enggak?

Meski begitu, beragam fitur modern sudah disematkan di kedua motor ini.

Seperti lampu yang sudah full LED, panel instrumen digital dengan negative display, hingga penyematan fitur keselamatan macam ABS dan Inertial Measurement Unit (IMU).

Bicara mesin, baik Monkey 125 dan ST125 DAX sama-sama dibekali mesin SOHC 125 cc berpendingin udara, dengan transmisi 4-percepatan.

Baca Juga: Pilihan Mini Bike Selain Honda Monkey, Segini Harga ST125 Dax per Mei 2024

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa