Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mengenal Lebih Dekat dengan Circuit Of The Americas MotoGP Amerika 2024

Ryan Fasha - Minggu, 14 April 2024 | 19:30 WIB
Circuit of the Americas, Austin, Texas
COTA
Circuit of the Americas, Austin, Texas

GridOto.com - Gelaran balap MotoGP Amerika 2024 (12-14/4) pekan ini sudah digelar.

MotoGP Amerika ini menjadi seri ke-3 dari seluruh rangkaian jadwal MotoGP 2024.

Sirkuit yang berada di negara bagian Texas ini memiliki kapasitas penonton cukup besar yakni 120.000 orang.

Sirkuit yang bernama resmi Circuit Of The Americas (COTA) ini juga sering disebut dengan sirkuit Austin.

Memiliki panjang keseluruhan 5.513 meter dengan lebar 15 meter.

Baca Juga: Bermasalah di Balap Sprint, Dua Pembalap VR46 Racing Team Bisa Bangkit di MotoGP Amerika 2024

Layout yang digunakan di MotoGP Amerika 2024 ini mencapai 20 tikungan (11 kiri dan 9 kanan).

Keunikan sirkuit MotoGP Amerika ini salah satunya adalah kontur jalan yang naik turun mencapai 41 meter lho.

Hal ini jelas membuat banyak pembalap harus menguasai setiap jengkal sirkuit.

Soal trek lurus di sirkuit COTA MotoGP Amerika ini mencapai 1.200 meter.

Editor : Dida Argadea

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa