Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Minat Sama Honda Brio Lawas, Buat Lebih Muda Dengan Lakukan Facelift

Aditya Pradifta - Selasa, 31 Oktober 2023 | 16:00 WIB
Modifikasi Honda Brio lama makin ganteng setelah pasang muka Mobilio RS
Aditya Pradifta/GridOto.com
Modifikasi Honda Brio lama makin ganteng setelah pasang muka Mobilio RS

"Tapi wajar lah ada juga beberapa penyesuaian biar terpasangnya juga rapi," sambungnya menjelaskan.

Soal proses pemasangan tentu tak hanya tentang body part-nya, ada juga perangkat lain yang mesti diinstalasi.

Baca Juga: Minat Mobil Bekas Honda Brio E 2019, Harga Ban Barunya Ternyata Segini

ILUSTRASI Modifikasi Honda Brio lama facelift pakai tampang Honda Mobilio RS
Aditya Pradifta/GridOto.com
ILUSTRASI Modifikasi Honda Brio lama facelift pakai tampang Honda Mobilio RS

Misalnya saja kabel-kabel pada lampu kepala alias headlamp agar berfungsi normal.

"Poin lainnya juga soal pengerjaan bodi sih, kan gak selamanya dapat bahan yang warnanya sesuai," jelas Daus, bos KAS Autopaint.

"Pasti ada perlu juga tuh proses pengerjaan repaint biar warnanya sesuai sama bodi Brionya," imbuhnya lagi.

Honda Brio gen1 saat ini termasuk masih awet harganya, apalagi jika masih dalam kondisi baik.

Kisaran harga Honda Brio gen1 mulai dari angka Rp 90 juta - Rp 105 jutaan.

Editor : Dwi Wahyu R.

Recall Hyundai IONIQ 5 dan IONIQ 6 di Indonesia, Ada Berapa Banyak?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa