Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Motor Listrik Kymco Ionex Gak Perlu Repot Ngecas Baterai, Siap Dijual di Indonesia

Dimas Pradopo - Rabu, 31 Mei 2023 | 07:37 WIB
Motor listrik Kymco Ionex siap dirilis di Indonesia
Motor listrik Kymco Ionex siap dirilis di Indonesia

Menariknya, motor-motor listrik ini bisa berjalan tanpa harus ngecas baterai. Kymco sudah menyiapkan skema penukaran baterai untuk mempermudah penggunanya.

Jadi tak perlu menunggu lama untuk melakukan pengecasan, ketika baterai habis bisa langsung tukar saja. Totalnya ada 20 titik swap station di Jakarta dan sekitarnya.

Sayangnya, motor listrik yang diperkenalkan di PEVS 2023 ini baru akan dipasarkan dalam skema business to business, jadi belum dipasarkan langsung kepada konsumen.

Kymco Indonesia masih menunggu jumlah swap stationnya sampai jumlah yang ideal untuk melayani konsumen secara umum.

Wah, menarik nih, kita tunggu saja siapa tahu tak lama lagi..!!!

Editor : Dimas Pradopo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa