Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tie Rod Mobil Oblak Masih Bisa Diperbaiki, Segini Biaya Perbaikannya

Ryan Fasha - Selasa, 7 Maret 2023 | 21:00 WIB
Tie rod mobil bisa diperbaiki
Tie rod mobil bisa diperbaiki

Per titik di sini maksudnya per roda, ya gaes.

Jika perlu perbaikan tie rod di bagian kiri dan kanan maka biaya yang dikeluarkan menjadi Rp 300 ribu.

Biaya tersebut juga sudah temasuk bongkar pasang sampai beres.

Kondisi tie rod setelah diperbaiki
Kondisi tie rod setelah diperbaiki

Baca Juga: Barbar Motorsport, Bengkel Spesialis Kaki-Kaki Buka Cabang di Tambun

"Namun, kalau kerusakan tie rod sudah parah aku rekomendasikan untuk mengganti baru saja," ungkap Pakde sapaan akrab Henda yang berkolasi di Ruko Festival Boulevald Grand Wisata Blok AA12 No.65, Tambun, Jawa Barat.

Jika tetap disevis dikhawatirkan hasilnya enggak akan maksimal.

"Biasanya umur pakainya pasti enggak akan lama kalau dipaksakan hanya diperbaiki," tutup Pakde.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa