Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jangan Kecele, Polisi Alihkan Arus Lalu Lintas di Beberapa Titik Jakarta Pada Hari Ini

Ruditya Yogi Wardana - Kamis, 21 April 2022 | 06:55 WIB
Peta titik pengalihan arus lalu lintas di kawasan Istana Negara, pada Kamis (21/04/2022).
Instagram @tmcpoldametro
Peta titik pengalihan arus lalu lintas di kawasan Istana Negara, pada Kamis (21/04/2022).

Adapun penutupan jalan di kawasan Gedung DPR/MPR RI dilakukan untuk mencegah adanya tindakan anarkis dari para pendemo.

Sedangkan uuntuk rekayasa lalu lintas di kawasan Harmoni bersifat situasional.

Perlu diketahui, aliansi mahasiswa yang tergabung salam Badan Eksekutif mahasiswa se-Indonesia (BEM SI) berencana melakukan aksi demo pada 21 April 2022.

Dalam demo itu, mahasiswa dan sejumlah elemen masyarakat ingin menyuarakan empat tuntutan.

Pertama, menuntuk Kementerian Perdagangan untuk menuntaskan masalah kelangkaan minyak goreng.

Kedua menolak kenaikan harga BBM, ketiga menolak kenaikan tarif PPN dan keempat menolak perpanjangan jabatan Presiden RI menjadi tiga periode.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh TMC Polda Metro Jaya (@tmcpoldametro)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Ada Demo 21 April, Akses ke Gedung DPR/MPR dan Istana Negara Ditutup Mulai Pukul 09.00 WIB.

Editor : Hendra
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa