Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Memang Gila Balap, Honda Umumkan OMR dan Susunan Pembalap untuk Kejurnas Balap Mobil 2022

Muhammad Rizqi Pradana - Jumat, 11 Maret 2022 | 16:45 WIB
Sebagai salah satu pabrikan paling gila balap, Honda umumkan OMR dan susunan pembalap untuk kejurnas balap mobil 2022 ini.
Pradana/GridOto.com
Sebagai salah satu pabrikan paling gila balap, Honda umumkan OMR dan susunan pembalap untuk kejurnas balap mobil 2022 ini.

Sedangkan dua pembalap HRI lainnya adalah Anandyo Dwiki dan Canya Prasetyo yang akan turun di kejurnas slalom atau Auto Gymkhana tahun ini.

Anandyo Dwiki akan kembali turun di kelas A3 dan kelas Overall A menggunakan Honda Brio RS guna mengejar gelar Juara.

Sementara Canya Prasetyo yang 2021 lalu turun juga di balap touring, tahun ini fokus di kejurnas slalom kelas A3 dan kelas wanita dengan Honda Brio RS juga.

Lini pembalap Honda Racing Indonesia di kejurnas slalom atau Auto Gymkhana.
Lini pembalap Honda Racing Indonesia di kejurnas slalom atau Auto Gymkhana.

Sebagai penyelenggara, Honda kembali menggelar dua ajang OMR yang tergabung dalam helatan Indonesia Sentul Series of Motorsport (ISSOM).

Pertama adalah Honda Brio Speed Challenge yang pada 2022 ini sudah memasuki ‘umur’ yang kesembilan.

Sementara yang kedua adalah Honda City Hatchback RS Speed Challenge yang menjalani debutnya tahun ini menggantikan Honda Jazz Speed Challenge.

“Untuk Honda City Hatchback RS Speed Challenge sendiri sekarang sudah ada 17 peserta hingga saat ini, jadi cukup banyak,” tutup Alvin Bahar dari HRI dalam kesempatan yang sama.

Menang MotoGP Catalunya 2024, Pecco Bagnaia Masih Ketinggalan Jauh di Klasemen MotoGP 2024

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa