Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ternyata Cakram Motor Bisa Patah Ketika Digunakan, Ini Penyebabnya

Uje - Selasa, 8 Maret 2022 | 19:40 WIB
Kondisi piringan cakram yang mulai tipis dan bergelombang
Dok. Gridoto
Kondisi piringan cakram yang mulai tipis dan bergelombang

Piringan cakram pantang kena oli sokbreker
GridOto
Piringan cakram pantang kena oli sokbreker

"Normalnya cakram sudah harus ganti kalau ketebalannya berkurang 0,5 mm saja, tapi kenyataannya banyak yang sudah melewati batas tersebut," lanjut Dimas lagi.

"Pemilik harus mengecek ketebalan cakram pakai sigmat untuk lebih presisi. Tapi sebetulnya kalau dinding piringan cakram sudah mulai masuk atau celong itu tandanya sudah harus segera diganti sebelum patah saat kita pakai riding," tutupnya.

Di cakram sendiri umumnya pabrikan sudah mencetak batas minimal ketebalan cakram yang aman untuk digunakan.

Biasanya batas ketebalan cakram minimal itu ditandai dengan tulisan MIN TH (Minimum Thickness) yang diikuti dengan angka.

Misalkan di cakram tertulis MIN TH 3 MM, berarti jika ketebalan cakram sudah mencapai 3 mm sudah harus segara diganti demi keamanan penggunanya.

Jangan tunggu patah dan bikin celaka, segera ganti cakram di motor kalian jika tebalnya sudah melewati batas minimum Sob.

Ganti Kampas Rem Cakram Mobil Enggak Bisa Asal, Ini Akibatnya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa