Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dari Toyota Rush Sampai BMW Seri 5 Pakai Penggerak Roda Belakang atau RWD, Emang Apa Keunggulannya?

Gayuh Satriyo Wibowo - Minggu, 2 Januari 2022 | 07:40 WIB
Toyota Rush pakai roda penggerak belakang atau RWD
Toyota.astra.co.id
Toyota Rush pakai roda penggerak belakang atau RWD

Baca Juga: Sedan Premium Harga Bekasnya Lebih Murah Dari Avanza, Ada Toyota Camry, Honda Accord dan Nissan Teana

Kelebihan lain dari konfigurasi ini adalah karakter yang dihasilkan cenderung lebih halus dibanding penggerak depan.

Itu sebabnya pilihan ini masih digunakan mobil-mobil mewah yang mengutamakan kenyamanan dan kehalusan.

Kelemahannya efisiensi mesin sulit didapat, bila tenaga mesin pas­-pasan, kerugian gesekan kian melemahkan performa mobil secara keseluruhan.

Mesin depan­penggerak belakang juga membuat kemudi menjadi lebih ringan dan tidak seliar penggerak depan.

Namun, gejala oversteer cukup mudah terjadi saat menikung.

 

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : Autolist.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa