Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Elektroda Kepala Busi Mobil Bisa Meleleh, Penyebabnya Karena Hal Ini

Ryan Fasha - Kamis, 9 Desember 2021 | 18:00 WIB
suhu disekitar elektroda massa lebih tinggi
istimewa
suhu disekitar elektroda massa lebih tinggi

GridOto.com - Pada busi mobil terdapat elektroda yang berfungsi memercikan bunga api.

Elektroda di kepala busi ini ada berbagai jenis seperti nikel, platinum dan iridium.

Pada kondisi yang tertentu, kepala busi mobil ini bisa meleleh lho.

Hal ini disampaikan oleh Diko Oktaviano, Technical Support Product Knowledge PT NGK Busi Indonesia yang menjelaskan bahwa elektroda busi mobil bisa meleleh jika mesin mengalami masalah seperti overheat.

"Busi itu sangat berhubungan dengan panas yang dihasilkan mesin mobil," buka Diko.

bentuk elektroda busi iridium runcing
Ryan/GridOto.com
bentuk elektroda busi iridium runcing

Baca Juga: Busi Jelek Bikin Emisi Gas Buang Tinggi? Ini Kata Pabrikan Busi

"Panas tinggi di atas normal akan membuat elektroda busi mengalami meleleh," tambah Diko.

Suhu mesin yang mengalami overheat paling tinggi berada di kepala silinder.

Oleh karena itu, busi menjadi komponen yang paling terdampak.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa