Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pengendara Yamaha NMAX Tertangkap Kamera Nekat Lawan Arus di Depok, Ingat Ada Sanksi yang Menunggunya

Ruditya Yogi Wardana - Minggu, 7 November 2021 | 18:07 WIB
Tangkapan layar pengendara Yamaha NMAX nekat lawan arus lalu lintas di Depok, Jawa Barat.
Instagram @ndrap__
Tangkapan layar pengendara Yamaha NMAX nekat lawan arus lalu lintas di Depok, Jawa Barat.

GridOto.com - Perilaku melanggar atura lalu lintas masih kerap terjadi di jalanan Indonesia.

Contohnya berkendara melawan arus lalu lintas yang membahayakan pengguna jalan lainnya.

Parahnya, ketika ada pengguna jalan lain yang mengingatkan, pengendara yang melawan arus terkadang malah masih melawan balik.

Seperti di dalam video yang diunggah akun Instagram @ndrap__ pada Sabtu (06/11/2021) lalu.

Berdasarkan postingan tersebut, insiden pengendara melawan arus di dalam video terjadi di kawasan Sawangan, Kecamatan Bojongsari, Depok, Jawa Barat.

Kejadiannya berawal ketika pemilik akun Instagram @ndrap__, yakni Hendra Pratikno sedang berkendara santai pada sore hari.

Tiba-tiba dari arah depannya, muncul pengendara Yamaha NMAX yang tak diketahui namanya sedang melawan arus lalu lintas.

Sontak, Hendra pun langsung mengingatkan pengendara Yamaha NMAX untuk putar balik dan kembali ke lajur yang benar.

Baca Juga: Viral Empat Bus Lawan Arus di Jalur Lintas Lamongan-Gresik, Netizen Dibuat Geram

Editor : Fendi
Sumber : Instagram @ndrap__

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa