Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Kelebihan dan Kekurangan Pakai Busi Iridium Buat Motor Harian

Isal - Kamis, 8 Juli 2021 | 19:40 WIB
Ilustrasi Busi iridium
Dok. Otomotif
Ilustrasi Busi iridium

GridOto.com - Buat kalian yang ingin pakai busi Iridium buat motor harian, simak artikel ini sampai habis ya.

Sebelum membahas kelebihan dan kekurangannya, mari simak perbedaan busi motor biasa dengan busi iridium.

Yang membedakan antara busi standar atau bawaan motor dengan busi iridium ternyata bisa dilihat dari elektrodanya.

"Pada elektroda pusat dan elektroda ground busi iridium, bahan penyusunnya terbuat dari iridium," buka Diko Oktaviano selaku Techincal Support PT NGK Busi Indonesia kepada GridOto.

Baca Juga: Kenapa Busi Motor yang Masih Hidup Tetap Harus Diganti Berkala?

"Sedangkan pada busi bawaan motor terbuat dari nikel dan ada juga yang sudah pakai platinum," tambahnya.

Busi motor yang elektrodanya sudah pakai iridium punya beberapa kelebihan.

Api busi iridium terfokus
Isal/GridOto.com
Api busi iridium terfokus

"Percikan api yang dihasilkan busi iridium itu lebih stabil dan lebih besar," sahut Ade Setiawan, Service Advisor bengkel resmi Yamaha, Amie Jaya Motor.

Percikan api yang dihasilkan busi lebih stabil dan besar membuat proses pembakaran lebih optimal.

Baca Juga: Busi Motor Matic Yamaha Ternyata Dianjurkan Ganti Kilometer Segini

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa