Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Teknologi Mobil Listrik

Fokus Teknologi Mobil Listrik, Audi Umumkan Tinggalkan Mesin Bakar

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Rabu, 23 Juni 2021 | 18:30 WIB
Audi Q4 Sportback e-tron
Audi AG
Audi Q4 Sportback e-tron

Namun rencana ini ada pengecualian untuk pasar Tiongkok yang mana masih ada permintaan mobil Audi mesin bakar setelah 2033.

Tampilan Audi e-tron sportback
Car and Driver
Tampilan Audi e-tron sportback

Baca Juga: Audi A6 e-tron Diperkenalkan. Platform Baru, Klaim Jarak Tempuh 700 Km

Audi menyebut ada kemungkinan mesin bakar tersebut diproduksi secara lokal.

Saat ini Audi menawarkan lini mobil full listrik Audi e-tron, Audi e-tron GT dan RS e-tron GT, dan Audi Q4 e-tron.

Lini tersebut dipastikan akan bertambah dengan hadirnya mobil listrik baru berplatform Premium Platform Electric (PPE) seperti Audi A6 e-tron Concept.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa