Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Street Manners: Jangan Nyalip Sembarangan, Begini Cara Mencegah Kecelakaan di Persimpangan Jalan

Harun Rasyid - Jumat, 14 Mei 2021 | 19:25 WIB
Ilustrasi persimpangan jalan
Hai.grid.id
Ilustrasi persimpangan jalan

Baca Juga: Waduh! Mau Cetak Rekor, Hypercar SSC Tuatara Malah Kecelakaan Parah di Amerika Serikat

Sony menjelaskan, ada beberapa cara yang bisa dilakukan pengendara untuk menghindari terjadinya kecelakaan di persimpangan jalan.

"Jadi sebelum persimpangan, sebaiknya kurangi kecepatan kalau perlu berhenti untuk mengalah. Setelah itu pengendara juga harus menengok ke kanan dan kiri untuk memastikan jalanan aman sebelum dilintasi," terang Sony.

Ilustrasi perempatan jalan tanpa lampu merah
Tribunnewsmcom
Ilustrasi perempatan jalan tanpa lampu merah


Ia menambahkan, garis atau marka jalan yang menyambung di persimpangan seharusnya dipahami pengendara agar tidak menyalip kendaraan di area ini.

"Menyalip kendaraan di persimpangan jalan memang dilarang, karena bahaya dan bisa menyebabkan terjadinya kecelakaan," tutup Sony.

Selain hati-hati, jangan lupa juga sob untuk mematuhi aturan dan rambu lalu lintas yang berlaku.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa