Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kejuaraan Nasional Eshark Rok Cup Indonesia 2021 Baru Dibuka, Qarrar Firhand Ali Langsung Mendominasi

Fendi - Minggu, 14 Maret 2021 | 00:55 WIB
Qarrar Firhand Ali saat beraksi di sirkuit gokart Sentul
Instagram/qarar_firhand
Qarrar Firhand Ali saat beraksi di sirkuit gokart Sentul

Pegokart cilik ini pun menjaga konsistensi hingga race selama 16 lap berakhir untuk menjuarai balap gokart kelas Mini Rok.

“Performa Qarrar semakin meningkat, ini hasil dari kombinasi latihan rutin yang dilakukan,” kata Jimmy Akbar dari manajemen balap Qarrar.

“Al memang kami targetkan untuk konsisten dalam kejuaraan nasional sebelum melanjutkan step berikutnya di seri Eropa,” lanjutnya.

Baca Juga: Pembalap Gokart Kanaka Azarel Gusasi Cetak Sejarah, Jadi Juara Termuda Kelas Junior Eshark ROK Cup Championship

Qarrar Firhand Ali atau biasa dipanggil Al, adalah anak mantan pembalap gokart nasional Firhand Ali.

Al memulai debut gokart sejak umur 5 tahun.

Pada 2018 pertama mengikuti kejurnas Eshark di sentul, Al berhasil menjadi runner-up di kelas Rising Star, dan juga juara kedua di kelas Cadet Rok.

Putaran ke-2 Kejuaraan Nasional Eshark Rok Cuo Indonesia 2021 akan berlanjut pada hari Minggu, 14 Maret.

Editor : Fendi

Mekanik Juga Bingung, Ini Alasan Pecco Bagnaia Mundur dari Sprint MotoGP Prancis 2024

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa