Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 2021

Aston Martin dan Mercedes Jadi Safety Car F1 2021, Ini Komentar CEO F1 Stefano Domenicali

Fendi - Senin, 8 Maret 2021 | 15:38 WIB
Medical car dan safety car Mercedes di balap F1 2021 berwarna merah, keduanya akan bergantian tugas dengan Aston Martin berkelir hijau
Twitter/MercedesAMGF1
Medical car dan safety car Mercedes di balap F1 2021 berwarna merah, keduanya akan bergantian tugas dengan Aston Martin berkelir hijau

Stefano Domenicali yang menjabat CEO Formula 1 mulai Januari 2021, memberi contoh sigapnya tim medis yang menolong Romain Grosjean saat kecelakaan di F1 Bahrain 2020.

Baca Juga: Ini Dia, Alan van der Merwe, Petugas Medis yang Membantu Romain Grosjean Kecelakaan di F1 Bahrain 2020

“Musim lalu kami menyaksikan kecepatan heroik dan dedikasi yang dibutuhkan oleh kru dalam menyelamatkan Romain Grosjean dari kecelakaan dramatisnya, baik mobil Aston Martin dan Mercedes-AMG memiliki kelengkapan sempurna untuk merespons pada saat itu juga untuk memastikan keselamatan pembalap,” bebernya.

Pengenalan safety car dan medical car Aston Martin ini, bertepatan dengan kembalinya pabrikan Inggris itu sebagai konstruktor di balap F1.

Editor : Fendi
Sumber : motorsportweek.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa