Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Belum Banyak yang Tahu: Miliki Basis Mitsubishi Colt dan Toyota Dyna, Segini Usia Bus Kayu di Karimun

Dia Saputra - Rabu, 27 Januari 2021 | 10:10 WIB
sosok bus kayu di Karimun jika dilihat dari jarak jauh.
Kompasiana.com
sosok bus kayu di Karimun jika dilihat dari jarak jauh.

Meski demikian, bus yang berbeda dari lainnya di Karimun ini tetap dirawat hingga saat ini lho.

Bahkan karena tampilannya yang berbeda, bus ini pun dijadikan ikon transportasi tradisional di Karimun.

"Bus ini juga pernah dipamerkan dalam beberapa acara, salah satunya di Festival Barongsai 2019 lalu," lanjutnya.

Sekadar informasi, bus kayu ini basisnya dari sasis Mitsubishi Colt Diesel 100PS dan Toyota Dyna.

tampilan bus Kayu khas Kabupaten Karimun.
TribunBatam.id/Filemon Halawa
tampilan bus Kayu khas Kabupaten Karimun.

Baca Juga: Mitsubishi Colt Diesel, Cerita Truk yang Dinaiki Bu Tejo di Film Tilik

Kapasitas penumpang bus kayu juga cukup besar dengan bangku panjang membujur saling berhadapan.

Agar memuat lebih banyak penumpang, di bagian tengah ditambah bangku panjang dari kayu juga.

Makanya jangan kaget bila berkunjung ke kabupaten Karimun, karena serasa main ke negara India saat menjumpai bus kayu ini.

Hal itu karena selain di Karimun, bus kayu banyak juga dijumpai di Negara India.

Artikel ini telah tayang di tribunbatam.id dengan judul Bus Kayu di Karimun Ternyata Punya Sejarah Tersendiri, Era 80-an Pernah Digunakan untuk Ini

Editor : Hendra
Sumber : Tribunbatam.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa