Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Awas! Kebiasaan Saat Naik Motor Matic Seperti Ini Bisa Bikin Celaka

Isal - Senin, 4 Januari 2021 | 18:40 WIB
Kebiasaan meletakkan jari di tuas rem bikin CVT gredek
suzuki.co.id
Kebiasaan meletakkan jari di tuas rem bikin CVT gredek

Lantas bagaimana posisi jari yang aman saat riding naik motor matic ?

"Saat riding disarankan jari tangan menggenggam penuh pada throttle gas tanpa ada jari yang menyentuh tuas rem," jelas Agus.

"Kemudian saat melakukan pengereman, gunakan keempat jari untuk menekan tuas rem. Tujuannya agar gas juga bisa tertutup saat motor melakukan pengereman," tuturnya.

Meski begitu, menekan tuas rem terlalu keras juga sebaiknya dihindari.

Baca Juga: Jangan Bingung, Cek Bagian Ini Kalau Rem Motor Bekas Terasa Tersendat

Sebab, hal itu membuat porsi penggunaan rem depan jadi kelewat besar.

Efeknya membuat tumpuan beban motor hanya pada rem depan.

Saat kondisi jalan licin seperti saat hujan, ban depan bisa saja kehilangan traksi akibat tekanan rem berlebih dan membuat roda terkunci yang akhirnya terpleset.

Makanya, perhatikan hal tadi saat kalian gunakan rem motor di kondisi hujan untuk menghindari risiko celaka.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa