Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kaleidoskop 2020

Kaleidoskop 2020: Semuanya Produk Pemain Baru, Ini Deretan Motor Listrik yang Meluncur di Indonesia Tahun Ini

Muhammad Rizqi Pradana - Kamis, 31 Desember 2020 | 20:05 WIB
Motor listrik United T1800 resmi diluncurkan
Naufal Shafly/GridOto.com
Motor listrik United T1800 resmi diluncurkan

Baca Juga: NIU Luncurkan 2 Model Motor Listrik, Langsung Kasih Diskon 10 Persen

Volta 401

Motor listrik Volta 401.
Kompas.com/Gilang Satria
Motor listrik Volta 401.

Produsen motor listrik PT Volta Indonesia Semesta (VIS) asal Semarang, Jawa Tengah meluncurkan motor listrik pertama mereka Volta 401 pada 6 Desember 2020 silam.

Volta 401 dibekali motor listrik berdaya 1.500 w yang mampu dipacu hingga 55 km/jam, dengan jarak tempuh sekitar 55 km berkat baterai lithium ion berdaya 60 V 20 Ah.

Oleh VIS, Volta 401 dikenakan banderol sebesar Rp 18 juta OTR Jakarta.

Baca Juga: Motor Listrik United T1800 Resmi Diluncurkan, Garis Desain Mirip Yamaha NMAX, Harga Beda Tipis dari Gesits!

United T1800

United E-Motor T1800
F. Yosi/Otomotif
United E-Motor T1800

Motor listrik terakhir dalam daftar ini hadir dari pabrikan yang sudah terkenal di Indonesia sebagai produsen sepeda kayuh yaitu United.

Motor listrik United T1800 langsung menarik perhatian saat diluncurkan 12 Desember 2020 silam akibat garis desain yang sangat mirip skutik maxi.

Oleh PT Terang Dunia Internusa (United e-Motor), United T1800 dibanderol Rp 27 juta OTR Jakarta.

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa