Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Biaya Engine Swap V-Ixion Lama ke Rangka dan Bodi Yamaha MT-15 Tembus Rp 5,5 Jutaan

Yuka Samudera - Kamis, 3 Desember 2020 | 21:49 WIB
Swap engine Yamaha Vixion lama ke rangka dan bodi Yamaha MT-15, begini prosesnya.
@fahmi_al_fatiih
Swap engine Yamaha Vixion lama ke rangka dan bodi Yamaha MT-15, begini prosesnya.

"Kalau dulu saya dapat rangka dan bodi MT-15 ini sekitar Rp 4,3 jutaan," lanjutnya.

Tentunya proses pemindahan mesin V-Ixion lama ke rangka MT-15 ini enggak asal pasang sembarangan sob, apalagi ini krusial banget, berhubungan dengan mesin.

Swap engine Vixion lama ke rangka dan bodi Yamaha MT-15, modalnya Rp 5,5 jutaan.
@fahmi_al_fatiih
Swap engine Vixion lama ke rangka dan bodi Yamaha MT-15, modalnya Rp 5,5 jutaan.

Jelas karena jika salah perhitungan ketika memasang ke rangka MT-15, mesin V-Ixion lama ini enggak bakal bisa terpasang sempurna.

Yang menjadi catatan adalah titik engine mounting sebelum terpasang sob.

"Ketika memasang mesin V-Ixion lama ini ke rangka MT-15, musti diperhatikan kepresisiannya,

"Harus dibuat center, karena bentuk mesin Yamaha V-Ixion ke MT-15 agak beda. Terutama di bagian kanan, karena Vixion ada kick starternya," lanjutnya.

Swap engine Vixion lama ke rangka dan bodi Yamaha MT-15, modalnya Rp 5,5 jutaan.
@fahmi_al_fatiih
Swap engine Vixion lama ke rangka dan bodi Yamaha MT-15, modalnya Rp 5,5 jutaan.

Agar mesin Vixion ini bisa terpasang sempurna ke rangka MT-15, Fahmi mengaku dibutuhkan titik atau bandulan engine mounting baru.

"Harus bikin bandulan atau engine mounting baru di bagian tengah atas. Gunanya agar mesin bisa menggantung," ucap Fahmi.

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa