Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

WorldSBK Estoril 2020

Bukan Jonathan Rea, Ini Pembalap yang Antar Kawasaki Juara Dunia Pabrikan di WorldSBK Estoril 2020

Fendi - Selasa, 20 Oktober 2020 | 18:48 WIB
Xavi Fores sukses menjalankan tugasnya di WorldSBK 2020, ikut mengantar Kawasaki meraih gelar juara dunia pabrikan
Twitter/WorldSBK
Xavi Fores sukses menjalankan tugasnya di WorldSBK 2020, ikut mengantar Kawasaki meraih gelar juara dunia pabrikan


GridOto.com – Belum banyak yang tahu, bukan Jonathan Rea yang mengantar Kawasaki juara dunia pabrikan pada WorldSBK Estoril 2020, tetapi ini pembalap yang berjasa.

Pada seri terakhir di WorldSBK Estoril 2020, Portugal, Minggu (18/10), fokus orang pada Jonathan Rea yang meraih gelar juara dunia Superbike 2020.

Padahal, Kawasaki secara dramatis tampil sebagai juara dunia pabrikan setelah unggul tipis 1 point dari Ducati, bukan karena Jonathan Rea.

Pembalap yang ikut berjasa memberi gelar Kawasaki juara dunia pabrikan keenam ini, hampir terlupakan.

Baca Juga: Hasil Race 2 WorldSBK Estoril 2020: Chaz Davies Beri Kemenangan Perpisahan Buat Ducati, Kawasaki Juara Konstruktor!

Dia adalah Javier Fores atau dikenal juga dengan Xavi Fores, pembalap Spanyol yang kini berusia 35 tahun.

Balapan untuk tim Kawasaki Puccetti Racing, Xavi Fores tidak menang dan juga tidak naik podium di race 2 WorldSBK Estoril 2020.

Tetapi Xavi Fores yang finish di urutan kedelapan, sudah cukup mengantar Kawasaki juara dunia pabrikan WorldSBK 2020. Kok bisa begitu?

Kawasaki juara dunia pabrikan di kejuaraan dunia Superbike senam kali berurut-turut sejak 2015
Twitter/KRT_WorldSBK
Kawasaki juara dunia pabrikan di kejuaraan dunia Superbike senam kali berurut-turut sejak 2015

Editor : Fendi
Sumber : Twitter/WorldSBK,worldsbk.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa