Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ciri Sil Water Pump Honda Vario Rusak, Wajib Tahu Sebelum Terlambat

Isal - Kamis, 1 Oktober 2020 | 13:40 WIB
Ilustrasi sil water pump yang sudah mulai getas
Isal/GridOto.com
Ilustrasi sil water pump yang sudah mulai getas

Selain air radiator cepat habis dan oli mesin berubah jadi putih susu, coba diperiksa pada bagian head silinder.

"Kalau di bak oli sudah tercampur, biasanya di head silinder juga sama, olinya jadi berwana putih susu," kata Anggi.

Efek coolant bercampur oli mesin, head silinder juga penuh cairan berwarna putih
Isal/GridOto.com
Efek coolant bercampur oli mesin, head silinder juga penuh cairan berwarna putih

Kalau sudah begitu kalian harus segera ganti sil water pump.

"Kalau mau aman dan awet, sebaiknya ganti sil water pump satu set dengan kipas dan bearing serta rumah water pump," tutupnya.

Baca Juga: Ganti Sil Kruk As Motor Matic Sendiri, Begini Alat dan Tahapannya

Tuh, kalian harus waspada kalau muncul tanda-tanda tadi di motor kalian.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa