Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP 2020

Ini Kisah Francesco Bagnaia, Anak Pekerja di Perusahaan Aksesori yang Jadi Pembalap Tim Ducati

Fendi - Rabu, 30 September 2020 | 22:24 WIB
Francesco Bagnaia (kanan), akan mengikuti jejak gurunya Valentino Rossi (tengah) dari tim satelit ke tim pabrikan di MotoGP
Twitter/VRRidersAcademy
Francesco Bagnaia (kanan), akan mengikuti jejak gurunya Valentino Rossi (tengah) dari tim satelit ke tim pabrikan di MotoGP

Dua tahun kemudian berkompetisi di CEV Moto3 mengendarai Honda NSF250R, finish ketiga di belakang Alex Marquez (kini pembalap MotoGP tim Repsol Honda) dan Luca Amato (pembalap Jerman yang pernah berlaga di kelas Moto3).

Tahun 2013, pemilik tinggi badan 174 cm ini menguji kemampuannya di kejuaraan dunia  balap motor kelas Moto3 sampai 2016.

Baca Juga: Kuasai MotoGP San Marino 2020, Franco Morbidelli dan Francesco Bagnaia Ungkap Jasa Besar Valentino Rossi

Francesco Bagnaia, setelah dua tahun membela tim satelit Ducati, mulai MotoGP 2021 jadi pembalap pabrikan tim Ducati
Twitter/PeccoBagnaia
Francesco Bagnaia, setelah dua tahun membela tim satelit Ducati, mulai MotoGP 2021 jadi pembalap pabrikan tim Ducati

Francesco Bagiana yang juga murid Valentino Rossi di VR46 Riders Academy ini, naik ke kelas Moto2 mulai 2017 dan meraih gelar juara dunia Moto2 pada 2018.

Membuat kariernya melesat dan mengangkat derajatnya ke kelas utama di MotoGP bersama tim Pramac sejak 2019 sampai sekarang dan tahun depan menjadi pembalap tim Ducati.

Pemakai nomor 63 di balap MotoGP ini, akan kembali menjadi partner Jack Miller yang kini rekan setimnya di tim satelit Ducati, Pramac Racing.

Editor : Fendi
Sumber : sportingscribe.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa